CHOICES

Selasa, 30 November 2010

TIPS LISTENING TOEFL

Untuk Part A, yang dapat anda lakukan adalah:
-Fokus pada baris terakhir
-Hindari sound yang mirip
-Pilihlah sinonim
-Who, What, & Where.
-Negative expression, Negative - Positive, Positive - Negative.
-Almost Negative = Positive.
-Expression of agreement, uncertainty, suggestion & emphatic.
-Contrary result.
-Idioms.
fokuslah pada pembicara terakhir, bisa menghindari bunyi yg sama, dan memilih jawaban yg sifatnya synonym..maka anda sudah bisa menguasai 80% dari total Listening.
20 % sisanya digunakan pd Part B & C

Untuk Part B & C, coba lakukan:
-Anticipate the topic.
-Anticipate the question.
-Listening and reading the answer at once.
-Take note for any number, name, and place mentioned.

Banyak siswa yg mendengar tapi sambil menutup mata (HINDARI INI). Sebaiknya yg perlu anda lakukan, observasi soalnya dulu (beberapa pengawas akan strict utk hal ini). kemudian dgn melihat jawabannya anda bisa mengantisipasi pertanyaan yg akan disampaikan, selanjutnya dengarkan sekaligus baca pilihan jawaban yg tersedia. Beberapa lembaga memang tidak bakal memperbolehkan kita mencatat..pada otak kita short term memory mengacu salah duanya pada angka & nama. jika soal TOEFL menyebut nama atau angka catatlah sebisa mungkin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar